Cara Memperpanjang Masa Puncak Produksi Bebek Petelur

Dsn. Gondang Baru, Ds. Gondang, Kec. Gondang, Kab. Sragen, Jawa Tengah, Minggu, 30 Januari 2022. Berkunjung ke kandang milik Pak Gimono, untuk melihat perkembangan Bebek petelur 56 ekor betina+1 ekor jantan totalnya 57 ekor.

Tanggal 12 Desember 2021 pak Gimono order satu paket untuk memperbaiki Bebeknya 56 ekor mengalami kendala susah bertelur selama 3 bulan baru bertelur 10 butir padahal sudah menggunakan pakan jadi itik petelur pabrikan.

Menggunakan tambahan pola Nogososro Sabuk Inten diberikan 7 hari langsung bisa naik bertelur 85-90%, berpotensi lebih panjang masa puncak produksinya sampai 11 bulan, pemberian porsi pakan 122 gram per ekor per harinya atau 7 kg.

Pakan jadi itik petelur Bp 93 New Hope pabrikan harga Rp.6.950,-/kg+ 0.3% Nogososro Sabuk Inten 421 Rp.150,- = Rp.7.100,-/kg x 7 kg = Rp.49.700,- + 2 gelas air fermentasi dari jerigen Rp.286,- diberikan setiap pagi jam 5 untuk bebek 57 ekor dalam kandang bawah bisa bertelur 50 butir/hari laku terjual dengan harga telur bebek biasa atau pada umumnya Rp.1700,-/butir x 50 = Rp.85.000,- di kurangi biaya pakan Rp.50.000,- masih sisa = Rp.35.000,-/ hari, bebek 56 ekor betina+1 ekor jantan = Keuntungan Bersih Rp.1.050.000,- /bulan.

Ns Tutup Hijau 3 tutup dan Sbp tutup merah 3 tutup di perbanyak dengan air 5 liter + 2 sendok makan gula pasir + 2 sendok makan jamu taruh dalam jerigen ukuran 5 liter tutup rapat, cara penggunaan ambil 2 gelas atau 200 mili campur dengan pakan 7 kg.

Perlakuan setelah 11 bulan bertelur 85-90% karena kandang Bebeknya lesehan di tanah akan turun produksi 10-20% alami rontok bulu silahkan di pisah selama 15 hari akan kembali tumbuh bulu dan bertelur lagi selama 10 bulan ke depan. 

Hasil analisis Lab. Telur Bebek Pola kami kolesterolnya bisa turun min 14,2 – 34,5% lebih rendah dari telur biasa, bisa meningkatkan kekebalan tubuh, mempercepat proses penyembuhan penyakit, protein Albumin meningkat min 1,2 – 10,6% lebih besar dari telur biasa, Selenium & Ferrum (Zat Besi) meningkat 5,57%, lebih tahan lama tidak mudah busuk, telur tidak bau amis. Komunitas Pola Nogososro Sabuk Inten WA 085843007709 / Hp.WA 085233944018 / WA 087858337799 https://www.teluralbuminomega3.com

                                                                

 

 

Silahkan Komentar

You may also like...