Cara Mas Gatot Wibowo Sudah 3 Kali Mencetak Ayam Petelur Dari DOC Tanpa Vaksin Apapun

Dusun Jumbleng, Desa Banyuanyar, Kecamatan Ampel, Kabupaten Boyolali, Minggu, 24 April 2022. Berkunjung lagi Ke rumah Mas Gatot Wibowo untuk Melihat perkembangan ayam petelur 500 ekor pelihara mulai dari DOC umur 1 hari sampai sekarang umur 24 hari. 

Berani tanpa vaksin apapun, tanpa obat cacing, tanpa antibiotik, dan tanpa tambahan vitamin yang lain cukup menggunakan pola Nogososro Sabuk Inten saja.

Kali ini untuk alas kandang sengaja tidak menggunakan sekam, serbuk gergaji, kulit kacang, pasir, cacahan bonggol jagung, atau jerami.

Sekarang menggunakan kardus bekas, lebih murah, tidak sering ganti air, lebih simpel, biaya membeli kardus bekas hanya Rp.120.000,- cukup untuk 500 ekor DOC, bisa memilih kardus yang tebal, untuk awal umur 1 – 10 hari setiap 3 hari sekali baru ganti kertas Koran dan kardus bekasnya, kalau sudah umur 11 hari sampai 40 hari alas kardusnya setiap 7 hari bisa di balik setelah satu minggu kemudian baru ganti kardus.

Pengalaman sebelumnya menggunakan alas sekam tempat makan dan tempat minum kotor dengan sekam setiap 2 jam sekali harus ganti air minum dan membersihkan sekam yang masuk ke dalam tempat pakan.

Dapatkan buku petunjuk terbaru untuk mencetak unggas ayam petelur, bebek petelur, dan puyuh petelur baik dari umur 1 hari sampai bertelur 90-98% berani tanpa antibiotik, tanpa obat cacing, bahkan berani tanpa vaksin. Komunitas Pola Nogososro Sabuk Inten WA 085843007709 / Hp.WA 085233944018 / WA 087858337799 https://www.teluralbuminomega3.com

Silahkan Komentar

You may also like...