Pupuk Kimia Subsidi Dikurangi 50% Tanam Padi Hasilnya Jauh Lebih Subur, Caranya?

 Selasa 9 November 2021. Dsn. Sumberan, Ds. Klumutan, Kec. Saradan, Kab. Madiun, Jawa Timur.

Tanaman Padi jenis Varietas Ciherang Mutiara 3 total luas lahan ada 1 hektar atau 10.000 meter persegi milik Pak Wo Jaman. 

Penggunaan pupuk kimia sengaja di kurangi 50% urea subsidi 100 kg (Rp.300.000,-) + 100 kg za subsidi (Rp.250.000,-) + 100 kg phonska subsidi (Rp.300.000,-) + pupuk kompos granul petroganik 8 karung atau 320 kg (Rp.280.000,-) menggunakan tambahan POC Hens Kocor/Majemuk 8 liter disemprotkan 3 kali dan 4 liter POC Hens Daun disemprotkan 3 kali.

Pupuk kimia di taburkan lagi di umur 27 hari 100 kg phonska subsidi (Rp.300.000,-) + pupuk kompos petroganik granul 8 karung 320 kg (Rp.280.000,-).

Hasilnya sangat baik anakan satu rumpun naik rata-rata 27 batang semua bisa keluar buah malai jauh lebih panjang ada 200 butir Gabah Padi semua berisi penuh (mentes) rendemen lebih tinggi di bandingkan dengan tanaman Padi sebelahnya anakanya hanya 19-20 batang saja buah malainya lebih sedikit masih ada yang kopong tidak berisi semua dan rendemen pasti lebih rendah.

Hasil riel panen akan kami updated 10 hari lagi.

POC Hens kadar C organiknya 11.5% mampu untuk meningkatkan kemampuan Pupuk kimia NPK karena akan Ter Urai dengan sangat baik dan bisa menetralkan PH tanah, juga sebagai pupuk hayati, tes dengan TDS meter PPMnya jauh lebih tinggi daripada POC merk lain, bahkan di atas Pupuk NPK paling mahal yang ada di pasaran sehingga penggunaan pupuk kimia bisa dikurangi 20% hasil produksi panen akan meningkat sampai 50% bahkan pupuk kimia di kurangi 50% hasil panen akan tetap meningkat 20%. Hens Agrosejahtera WA 085843007709 / WA 087858337799/ Hp/wa. 085233944018 Alamat Fb Rahayu Mandiri Makmur Web : https://www.hensagrosejahtera.com

 

 

Silahkan Komentar

You may also like...